loading...

Friday, April 5, 2019

10 Soal Pkwu/ Prakarya Materi Kelas 12 [Part 1].



Hasil gambar untuk pkwu
(Sumber gambar: Vanyaaprilia.wordpress.com)

A. Pilihan Ganda.
1. Pembelian perlengkapan alat dan mesin produksi yang dibutuhkan untuk proses produksi merupakan pengertian dari......
a. Harga alat dan bahan
b. Harga Perlengkapan
c. Harga Perusahaan
d. Investasi harga alat dan mesin
e. Investasi alat dan mesin



2. Biaya yang dikeluarkan sesuai dengan jumlah produksi, jadi sifatnya tidak tetap adalah pengertian dari........
a. Biaya tidak tetap
b.Harga tidak tetap
c. Jualan tidak tetap (Nomaden)
d. Beli barang tapi dikembalikan lagi
e. Beli barang dijual lagi

3. Biaya yang dikeluarkan yang jumlahnya tetap setiap bulannya adalah pengertian dari...................
a. Biaya sempurna
b. Biaya tidak sempurna
c. Biaya tidak tetap
d. Biaya tetap
e. Biaya overleade

4. Jumlah keseluruhan biaya tidak tetap dan biaya tetap adalah pengertian dari............
a. Total biaya
b. Total produksi
c. Total konsumsi
d. Total masyarakat
e. Total harga

5. Harga pokok dari suatu produk, dimana jika dijual dengan harga tersebut, maka produsen tidak untung dan juga tidak rugi adalah pengertian dari..............
a. Biaya laba Rugi (L/R)
b. Laporan Laba Rugi (L/R)
c. Pelaba rugian jasa
d. Harga Pokok produksi 
e. Harga jual laba rugi

Baca juga : 10 SOAL PKWU/ PRAKARYA MATERI KELAS 12 [PART 2].

6. Harga yang harus dibayarkan pembeli untuk mendapatkan produk adalah pengertian dari..........
a. Biaya overlead
b. Harga overhead
c. Harga Jual
d. Biaya jual
e. Laporan laba rugi (L/R)

7. Jumlah penerimaan uang yang didapatkan oleh perusahaan, sebelum dipotong total biaya adalah pengertian dari...........
a. Penerimaan kotor
b. Penerimaan bersih
c. Penerimaan Cleaning service
d. Biaya tidak tetap
e. laporan Laba Rugi (L/R)

8. Jumlah penerimaan uang yang didapatkan oleh perusahaan, setelah dipotong total biaya, adalah pengertian dari..............
a. Pendapatan kotor
b. Pendapatan bersih
c. Laba Rugi (L/R)
d. Rugi
e. Harga jual

9. Contoh bentuk usaha berbadan hukum adalah.................
a. Bumi Para Rakyat
b. Firma
c. Toko buah
d. Toko/ warung asongan
e. Toko Klontongan

10. Makanan yang terbuat dari ketan yang ditumbuk sehingga lembut dan lengket, kemudian dibentuk sesuai selera adalah.......
a. Nasi lemper
b. Nasi lembut atau bubur
c. Papais lontong sayur
d. Asinan
e. Mochi



3 comments:

Cara Mengubah file CSV ke file Bibtex

Pada kesempatan kali ini, saya ingin memberikan informasi bagaimana cara merubah file csv menuju file bibtex. Di mana biasanya banyak yang c...